PROJECT INFO:
Kami ditugaskan membuat website untuk perusahaan Arsitek. Kami melihat kesempatan ini untuk memaparkan seni dan kreativitas arsitektur dalam sebuah website. Kami berhasil membuat website dengan sentuhan minimalis, yang memberikan kesan kreatif hanya dengan memasuki website Satu Arsitek.