INFO PROJEK:
Hotel bintang 4 yang berdiri di Legian, Bali tentu saja harus memiliki identitas brand yang kuat terutama dalam dunia digital. Maka dari itu, kami bertanggung jawab untuk menangani situs Web dan Fotografi agar menonjolkan citra hotel yang nyaman, menarik dan aman. Dengan begitu, setiap orang yang melihat melalui situs web akan lebih percaya. Kami juga melakukan sesi foto dengan orang asing, untuk memunculkan nilai sebagai hotel internasional yang terpercaya.